Berikut penjelasan tentang fungsi dan peran dari kewirausahaan :
Fungsi kewirausahaan
Fungsi adanya wirausaha adalah :
- Mengusahakan inovasi-inovasi baru
- Membuka pasaran baru
- Memasuki usaha-usaha baru yang belum pernah dicoba oleh orang lain
- Memulai produksi jenis barang dan jasa baru
Peran Kewirausahaan
Peran kewirausahaan adalah sebagai motor penggerak pembangunan nasional adalah sebagai berikut :
- Wirausaha berusaha mengurangi pengangguran
- Wirausaha berusaha mengurangi ketegangan sosial
- Wirausaha berusaha meningkatkan taraf hidup anggota dan masyarakat lingkunganya
- Wirausaha berusaha memajukan perekonomian bangsa dan negara
- Wirausaha berusaha memperkecil sifat ketergantungan terhadap bantuan luar negeri
- Wirausaha berusaha memenuhi segala macam kebutuhan masyarakat terhadap produk dan adanya jasa
Mohon izin copy paste dan share. Jazakumullahu khairan katsir ☺️
ReplyDelete